kursor

Cool Orange Pointer

burung garuda

Sabtu, 03 Desember 2011

Cara Mencari Alamat dan Kode Pos Menggunakan Google Maps



Semua orang pasti pernah mengalami kesulitan mencari alamat atau kode pos seseorang atau kantor tertentu. “Hare geneee masih bingung cari alamat dan kode pos? Ketinggalan jaman brooo..” gitu kata temen Babeh.
Kenapa tidak tanya mBak Gugel aja??
Ya, sekarang google sudah menyediakan seorang guide yang cantik, sexy, semlohai,  dan lemah gemulai yang siap melayani  segala pertanyaan anda tentang alamat dan lokasi tempat di seluruh dunia. Hehehe.. becanda Boss..
Saat ini google sudah mengembangkan sebuah fasilitas pencarian untuk mencari lokasi tempat di seluruh dunia yang diberi nama Google Maps.
Waktu pertama kali mendengar google maps, yang terlintas di pikiran saya saat itu Supermap a.k.a. Super Peta temennya si Dora di film kartun kesukaan anak babeh heuheuheee.. Tapi memang bener seperti itu kok, google maps itu memang super peta yang bisa kita gunakan mencari alamat dan lokasi secara gratis kapan pun juga.
Lalu, cara menggunakan google maps itu bagaimana?
Begini, pertama-tama kita masuk ke halaman web google maps disini, atau ketikkan alamat “moz screenshot Cara Mencari Alamat dan Kode Pos Menggunakan Google 
Mapshttp://maps.google.com/” di address bar browser anda. Ketikkan lokasi atau alamat yang ingin anda cari di peta.
Misalnya, kita ingin mengetahui alamat dan kode pos kantor komisi pemilihan umum, kita ketikkan: “komisi pemilihan umum pusat jakarta” di kotak pencarian, maka google maps akan memberikan hasil perhitungan pemilihan umum terbaru dari lokasi kantor tersebut, seperti gambar di bawah ini:
mencari lokasi kantor kpu Cara Mencari Alamat dan Kode Pos 
Menggunakan Google Maps
Pada gambar tsb, kita bisa melihat lokasi pasti dari Kantor KPU, lengkap dengan alamat dan kode posnya. Ditunjukkan dengan balon merah dengan huruf “A”.
Misalnya lagi.. Kita berasal dari luar kota dan ingin pergi ke kantor KPU tsb, apakah google maps bisa membantu kita menunjukkan jalur atau jalan yang harus kita lewati untuk sampai kesana?
Yups, bisa sekali. Caranya, klik link “dapatkan petunjuk arah” yang ada pada kotak suara shout box. Selanjutnya, ketikkan alamat awal atau posisi awal anda sebelum berangkat ke kantor KPU. Misalnya, kita berangkat dari terminal bis pulogadung, maka ketikkan “terminal bis pulogadung” lalu klik tombol “masuk ke.” Maka, dengan cekatan si asisten cantik nan seksi ini akan menunjukkan jalan yang bisa anda tempuh untuk menuju ke tujuan anda tersebut.
peta pulogadung ke kpu Cara Mencari Alamat dan Kode Pos 
Menggunakan Google Maps
Jika, anda masih merasa belum jelas dengan gambar peta tersebut, atau anda ingin melihat lebih detil lagi tentang jalan-jalan yang harus anda lewati, anda bisa memperbesar atau zoom peta tersebut dengan mengklik tanda + yang berada di bagian kiri atas peta, dibawah gambar orang.
Naaah.. Mudah bukaan??
Kalo masih bingung juga, dicoba aja langsung.. Silakan bereksperimen karena masih banyak rahasia tersembunyi yang terlalu panjang kalo saya gosipin disini hehehe..
Happy hunting brooo..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar